2019
-
Area Bising #3: Merayakan Tahun Baru Lebih Awal
Para pecinta musik bawah tanah di Kota Parepare berpesta tahun baru lebih awal. Mereka berkumpul dan menciptakan moshing (bentuk ekspresi dalam merespons musik dengan cara saling membenturkan diri, saling dorong, memukul, menendang satu sama lain) melalui micro gigs bertajuk Area Bising #3 yang digelar pada 28 Desember 2019. Ini tahun ketiga digelarnya event yang digagas…
-
Tiga Guncangan dalam Sepuluh Tahun
TIGA KALI dalam sepuluh tahun terakhir ini, dunia digemparkan oleh penemuan jejak peradaban awal manusia di muka bumi yang berada di tiga titik di Indonesia, tepatnya di Pulau Sulawesi dan Kalimantan, dua pulau yang hanya diantarai oleh Selat Makassar. Permulaan dasawarsa, tepatnya antara tahun 2011-2013, Pusat Arkeologi Nasional, Balai Arkeologi Makassar, Balai Peninggalan Cagar Budaya…
-
Menilik Perayaan 10 Tahun Rock In Celebes
Memasuki tahun kesepuluh, Rock In Celebes hadir lebih dari sekadar festival musik. Selain menghadirkan musisi lintas genre yang datang dari berbagai kota di Indonesia maupun mancanegara, festival ini juga turut mengajak para seniman visual dan komunitas untuk berkolaborasi dalam perayaan 10 tahunnya. Inisiatif Rock In Celebes (RIC) menjadikan festival ini lebih dari musik festival dapat…
-
Bunyi Kota: 100 Tahun Musik Populer Makassar
“Cerita Tentang Bebunyian yang Membentuk Sebuah Kota” Film dokumenter ini menceritakan sejarah perkembangan sebuah kota, dengan menelusurinya lewat pertumbuhan musik populernya dalam rentangan seratus tahun. Film ini juga sebagai satu narasi perihal bebunyian yang merayap atau mendentum di relung-relung kota yang kemudian dikenal dengan nama Makassar. Karya visual ini merupakan hasil riset Anwar ‘Jimpe’ Rachman…
-
Perayaan 10 Tahun Rock In Celebes Menghadirkan Line Up Berwarna
Tahun ini, festival Rock In Celebes memasuki usia 10 tahun. Festival ini muncul ke permukaan bukan tanpa sebab. Bermula dari sebuah gigs reguler bernama Chambers Show sejak 2004, hingga berkembang di tahun 2010 menjadi sebuah medium festival bernama Rock In Celebes. Dalam perjalananya hingga tahun kesepuluh, berbagai inovasi terus dihadirkan Rock In Celebes setiap tahunnya.…
-
Diagram Tanda Bahaya
Pada tahun 2018, Pemerintah Kota Parepare, lewat Sekretaris Daerah, Iwan Asaad, mewanti-wanti timbunan sampah di Parepare yang masuk kategori mengkhawatirkan. Dari 65 juta ton timbunan sampah per tahun di Indonesia, Parepare menyumbang 26 ribu ton per tahun.[1] Di salah satu tempat pembuangan akhir (TPA) di kota ini, TPA Kilometer 7 yang beroperasi sejak tahun 1995, tiga…
-
Makassar Biennale 2019: Selalu Ada Hal yang Pertama Kali dalam Hidup ini
Seperti mengamini salah satu quote dari buku NKCTHI bahwa memang benar adanya, akan selalu ada hal yang pertama (kali) dalam hidup ini. Seperti malam beberapa waktu lalu, pertama kali dalam hidupku ikut dan terlibat secara langsung dalam acara pembukaan Makassar Biennale 2019 – Parepare. Dari sana saya bisa melihat Parepare, sebagai kota kelahiran saya, dengan…
-
Tugu Sampan di Tepian Sumpang
Tanah merupakan unsur penting dalam kehidupan manusia. Di atas tanah, aktivitas biologis maupun sosiologis manusia dibentang berabad-abad. Sebagai unsur vital, tanah kerap kali diperebutkan manusia dengan alasan masing-masing. Pertentangan ini melahirkan diskriminasi dan tak jarang memakan korban. Menurut Kepala Bagian Humas Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Harison Mocodompis, sepanjang tahun 2018 tercatat…
-
Suara yang Terlepas dari Tubuh
Suara dalam hidup manusia merupakan hal yang paling dasar untuk berkomunikasi. Untuk menyampaikan gagasan dan mengungkapkan perasaan, misalnya, manusia membutuhkan suara sebagai jembatan untuk menghubungkan maksud dan tujuan. Suara juga membantu manusia mengintervensi sesuatu yang tak ia sukai: perilaku, fenomena, atau lainnya. Kini, suara mulai direduksi oleh fungsi teknologi yang lebih tekstual. Ketika ingin menyampaikan…
-
Serba Serbi Penampilan di Pembukaan Makassar Biennale 2019 – Parepare
Di depan sebuah rumah tua bercat putih, sekitar pukul 19.30 malam, belasan anak-anak dan puluhan orang dewasa mulai berkumpul di Jalan Daeng Parani, Kota Parepare. Mereka datang dan berkumpul menanti malam pembukaan Makassar Biennale 2019 – Parepare, yang berlangsung pada 1 Oktober 2019. Sejumlah orang menggunakan trotoar sebagai tempat duduk. Bagi pengunjung yang tak kebagian trotoar, mereka berdiri, bersila, atau jongkok di atas jalan beraspal. Di…