Artikel
-
Pembukaan Gelaran MB Parepare 2021
Setelah secara perdana digelar pada 2019, pada tahun 2019, MB kembali dilaksanakan di Kota Parepare. MB Parepare berlangsung selama empat hari, 16-19 September 2021 di Setangkai Bunga Makka. Parepare menjadi kota kedua perhelatan MB 2021 setelah Makassar. Sore itu, 16 September 2021, acara pembukaan dimulai dengan penjelasan mengenai MB secara umum terkait tema Maritim dan…
-
Bunyi dan Visual dalam Harmoni Air
“Semua orang punya iramanya sendiri,” ungkap Arif S. Pramono pada acara wicara seniman Makassar Biennale (MB) 2021 di Parepare, 18 September 2021, bertempat di Setangkai Bunga Makka. Malam itu Arif tidak sendiri, dia bersama teman kolaborasinya, Muhammad Akram. Keduanya seniman residensi MB Parepare yang menjalani prosesnya dalam rentang waktu 16–31 Agustus 2021 lalu. Wicara seniman…
-
Nostalgia Kenangan Masa Kecil di Kolong Rumah
Wicara seniman bersama Denni Adipura menjadi acara sesi pertama di hari ke 3 pagelaran Makassar Biennale (MB) Kota Parepare 18 September 2021. Denni Adipura adalah salah satu seniman yang mengikuti program residensi MB di Parepare. Ia membuat karya berjudul “Awal Semula di Kolong Rumah“ berupa gambar-gambar yang berisi dokumentasi selama prosesnya meneliti tentang be’da’ picah (bedak basah). Di…
-
Mengembalikan Jati Diri Parepare sebagai Kota Pelajar (review diskusi buku “siasat menikmati kesemenjanaan”)
Parepare, kota kecil yang berada di sekitar titik tengah Indonesia, sejak dulu dikenal dengan berbagai julukan; ada yang menyebutnya sebagai kota niaga, karena banyaknya pelabuhan dan aktifitas bongkar-muat yang intens ditempat itu, ada yang menyebutnya kota senja, sebab tepian kota yang berbatasan langsung dengan lautan ini kerap menjadi tempat menghabiskan waktu bagi pelancong ataupun masyarakat…
-
Cerita Karya Sembari Meramu Warna Bersama Hirah Sanada
Pada Sabtu, 11 September 2021, berlangsung Wicara Seniman dan Lokakarya “Meramu Warna” bersama Hirah Sanada, satu dari tiga seniman residensi Makassar Biennale (MB) 2021 di Makassar. Agenda ini berlangsung di Kampung Buku dan juga disiarkan secara live melalui kanal Youtube Makassar Biennale. Fitriani A. Dalay, kurator MB 2021, membuka wicara seniman dengan membahas mengenai keterlibatan tiga seniman…
-
Dari Panggung Musik ke Panggung Dapur
Jika selama ini kita mengenal Runi “Viny” Mamonto sebagai pemusik, di gelaran Makassar Biennale 2021 di Makassar, Viny justru bertumbuh menjadi seniman rupa lewat karya berjudul Isi Piringku. Viny adalah satu dari tiga perempuan yang terpilih menjadi seniman residensi pada gelaran MB 2021 di Makassar. Bersama Ekbess dan Hirah Sanada, Viny menjalani proses residensi seniman selama…
-
Bertukar Tantangan dan Kesan Selama Proses Riset: Catatan Diskusi Buku Siasat Pengobatan di Garis Wallacea di Makassar Biennale 2021
Bulan separuh penuh menggantung di atas langit Makassar pada tanggal 14 September 2021. Di Artmosphere, sebuah ruang seni yang berada di lorong 8, Jalan Abd. Dg. Sirua, menjadi tempat berlangsungnya Diskusi Buku yang baru saja diterbitkan oleh Penerbit Ininnawa, sebagai bagian dari perhelatan Makassar Biennale (MB) 2021. Kondisi pandemi yang mengharuskan agar protokol kesehatan terus…
-
Makanan Sebagai Obat: Wicara Seniman dan Lokakarya Membuat Flu Shot bersama Ekbess
“Setiap orang memiliki hak untuk memilih jenis obat-obatan yang ingin mereka konsumsi,” kata Ekbess, pada Wicara Seniman Residensi dan Lokakarya Membuat Flu Shot bersama Ekbess di Kampung Buku, pada hari ke sepuluh perhelatan Makassar Biennale (MB) Makassar 2021. Eka Wulandari atau yang lebih akrab disapa Ekbess, adalah salah satu dari 3 seniman perempuan—pemilihan 3 perempuan…
-
Berbagi Ruang, Meluaskan Panggung melalui Revisi Memori Di Kala Pandemi
Mendekati akhir episode Makassar Biennale 2021 Maritim: Sekapur Sirih seri Makassar, pada 13 September 2021 lalu, Kampung Buku kembali menjadi ruang Wicara Seniman, kali ini bersama Rachmat Hidayat Mustamin dan Deli Luhukay. Masing-masing dari mereka menjelaskan tentang cerita perjalanan karya kolaborasi yang menjadi salah satu elemen performance di acara pembukaan MB 2021 lalu—juga memiliki dan menjadi karya…
-
Belajar Jadi Penonton Aktif di Ruang Maya melalui Sowan Project
Berikanlah kami, hari ini, diri kami, yang secukupnya. – Theoresia Rumthe 2020 Sejak dulu kita mengenal jamu sebagai obat yang memiliki kandungan ─ khasiat yang bermanfaat untuk tubuh. Dibuat dari aneka herba, rimpang, rempah, dan tanaman, jamu menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari masyarakat di nusantara hingga sekarang. Namun begitu, selama ini saya hanya melihat aneka…