Dialog
-
Melacak Akar Pengobatan: Dari Doa, Tradisi, Hingga Modern
Di kompleks perumahan di Jalan Anggrek malam itu tampak sepi. Tidak ada aktivitas warga duduk di beranda rumah. Mungkin karena hujan yang baru reda menjelang magrib membuat aktivitas luar rumah dikurangi. Saya mengabarkan kepada kawan-kawan di grup WhatsApp supaya berkumpul dulu di Warkop Shiniki karena lokasinya berada di jalan yang sama meski beda lorong. Menanggapi…
-
“Ramuan Nenek” dalam Memodapur
Ramuan Nenek awalnya adalah proyek Kajian Etnobotani Medis yang dikerjakan Erni Aladjai bersama dengan herbalis, ahli botani, dan seniman sketsa. Keinginan Erni untuk melakukan kajian ini bermula dari cerita seorang kawannya yang meminum obat-obatan kimiawi untuk memulihkan tubuhnya pasca persalinan agar luka bekas persalinannnya lekas pulih dan bisa mengerjakan pekerjaan rumah seperti semula. Sayangnya, tidak…
-
Bunyi Kota: 100 Tahun Musik Populer Makassar
“Cerita Tentang Bebunyian yang Membentuk Sebuah Kota” Film dokumenter ini menceritakan sejarah perkembangan sebuah kota, dengan menelusurinya lewat pertumbuhan musik populernya dalam rentangan seratus tahun. Film ini juga sebagai satu narasi perihal bebunyian yang merayap atau mendentum di relung-relung kota yang kemudian dikenal dengan nama Makassar. Karya visual ini merupakan hasil riset Anwar ‘Jimpe’ Rachman…
-
Masa Depan Ekosistem Musik Makassar
“Untuk konteks Makassar, semestinya kita tidak hanya tahu bagaimana cara bermain musik, tetapi juga mendiskusikan ekosistem musik di Makassar agar bisa terus berkembang Juang Manyala, Program Director Prolog Fest 2019 Perbincangan mengenai ekosistem musik lokal memang belum banyak terjadi. Hadirnya “Makassar Music Conference” sebagai bagian utama dari Prolog Fest 2019 yang berlangsung di Benteng Fort Rotterdam, Makassar, 17 Agustus…
-
Menjahit Seni Rupa dan Musik
Membahas keterkaitan musik dan seni rupa acapkali membuat kita terjebak dengan memisahkan keduanya sebagai dua disiplin ilmu yang berbeda. Musik dengan audionya dan seni rupa dengan visualnya. Padahal, ketika diletakkan sebagai satu kesatuan pengetahuan, keduanya saling mengikat dan menjadi pintu untuk membaca informasi yang ingin disampaikan, atau gagasan yang tertaut di dalamnya. Cukup sulit di…
-
Ekspresi Seni Media di Ruang Publik — Improve the City: Bunyi Gerak Visual
Seperti apa nasib kota di masa depan? Tentunya ini menjadi tanggung jawab bersama. Setidaknya peran seniman menjadi salah satu tumpuan terpenting. Kenapa begitu, karena bagaimanapun peradaban kota tidak bisa lepas dari nilai-nilai estetis di dalamnya. Baik dalam hal-hal yang filosofis, maupun terkait budayanya. Sebagai bentuk dukungan kegiatan Ekspresi Seni Media di Ruang Publik, Yayasan Kesenian…
-
Anak Muda Menelusuri Relung Kota
Sebagai bagian pra event Makassar Biennale 2019, Tanahindie menggelar peluncuran dan diskusi buku Kota Diperam dalam Lontang/City Soaked in Drinking Stall pada 16.00 Wita, 23 Maret 2019 di Kampung Buku, Jalan Abdullah Daeng Sirua 192 E, Makassar. Bincang dan kupas buku dwibahasa ini akan menghadirkan tiga pembicara: Anwar ‘Jimpe’ Rachman (penyunting Kota Diperam dalam Lontang), Tasrifin Tahara (doktor…
-
ClayGround Theater Project
Performance and ceramic making workshops (Lokakarya pertunjukan dan pembuatan keramik) “Theater on the clay ground, recalling my hometown” (“Teater di hamparan lempung, pengingat kampung halaman”) by Fellow and Friends Sebagai bagian dari SEAD Create Process, Thanupon Yinde (Thailand), Anwar Jimpe Rachman (Indonesia), dan Khouanfa Siriphone (Laos) berkolaborasi dalam Fellow and Friends mengerjakan satu proyek di…
-
Optimisme Seni Rupa di Makassar
Pameran karya Celebes ArtLink menyodorkan tema sentral “Makassar Sebagai Medan Seni Rupa dan Masa Depan Seni Rupa Indonesia Timur” dalam sesi Art Talk dengan menampilkan puluhan lukisan para seniman dari Kalimantan, Sulawesi, Bali, hingga Papua. Art Talk menjadi salah satu visi Celebes ArtLink dengan menyelipkan diskusi dalam merespons ruang hotel bukan hanya sebagai ruang untuk…
-
Art Link Celebes
Sejarah telah menunjukkan, perkembangan kebudayaan dan bahkan peradaban tidak pernah dapat dilepaskan dari sejauh mana keseniannya juga berkembang secara pesat. Dan tolak ukur kemajuan sebuah bangsa tidak saja ditinjau dari terobosan teknologinya, tetapi juga dapat dilihat dari kreativitas dan inovasi dalam bidang kesenian. Perkembangan zaman juga membawa apresiasi karya seni rupa, menjadi bagian dari prestise…